17 Februari 2017, tepat satu tahun kepemimpinan Demas Paulus Mandacan-Edi Budoyo (PaDi), sebagai Bupati dan Wakil Bupati Manokwari 2016-2021.
Hari bersejarah itu diperingati pasangan itu dalam sebuah syukuran di sebuah restoran di Manokwari.
Dalam syukuran itu PaDi berterima kasih pada semua pihak yang telah berjuang keras hingga saat ini.
Mereka memita warga dan tim pemenangan PaDi untuk terus mengawal dan memberi masukan, agar jalannya roda pemerintahan dan pelayanan publik terlaksana dengan baik.(***)
Click here to preview your posts with PRO themes ››