Ini Tato, Bukan Sulaman

Trend baru pertatoan terdeteksi di mancanegara. Bentuknya seperti sulaman alias embroidery tattoo.

Hasilnya sangat unik, karena selain terlihat 3-D alias tiga dimensi, tato itu terlihat seperti sulaman yang dijahit ke bagian tubuh seperti bisa terlihat dari foto-foto yang diambil dari laman boredpanda.com ini.

Teknik pembuatannya sama seperti sulaman, yaitu bentuk ‘x’ kecil yang dirangkai menjadi gambar.

Bagaimana menurut Anda? Seni ini seram, lucu, atau apa?(dixie)

Click here to preview your posts with PRO themes ››