Bantuan 48 hewan kurban disalurkan Kepala Suku Besar Arfak, Drs Dominggus Mandacan MSi, di berbagai masjid di Papua Barat untuk Idul Adha 2024.
Hewan kurban itu antara lain disalurkan di Masjid Nurul Mushofa, Arfai, dan Baitul Hikmah SP3, Prafi, 16 Juni 2024.
Khusus di Kabupaten Manokwari ada 21 hewan kurban yang disalurkan. Jumlah itu bertambah 2 ekor dari rencana semula 19 ekor.
Dominggus Mandacan lalu mengajak seluruh masyarakat untuk selalu menjaga keamanan, ketertiban, dan perdamaian.(dixie)
Click here to preview your posts with PRO themes ››