Basarnas Teluk Bintuni belum menerima laporan ada seorang penumpang KMP Lema yang hilang dalam pelayaran dari Babo ke Sorong 14 Februari 2019 lalu.

“Kejadian itu tidak dikonfirmasi ke kita sehingga kita tidak tahu. Kalau ada pasti kami akan lakukan operasi penyelamata ,” ujar Kepala Basarnas Teluk Bintuni, Parlin Marbun menjawab papuakini.co, Rabu (20/2/2019).

Dia lalu mengatakan pada 2018 lalu instansinya melakukan lebih dari 10 kali operasi penyelamatan.

Dia juga mengatakan Basarnas Bintuni tahun ini dapat hibah lahan 5 ha di Distrik Manimeri dari Bupati Teluk Bintuni.(cpk5/dixie)

Click here to preview your posts with PRO themes ››