MANOKWARI — Hujan deras yang mengguyur kota Manokwari, Jumat (2/12) membuat beberapa ruas jalan tergenang air.

“Manokwari itu ibukota provinsi. SerinG sekali begini. Yang salah ini hujannya atau pemerintah sebagai pengemudi daerah?” tanya seorang warga.
Pantauan Papua Kini, sekitar transito Wosi yang tergenang diduga karena pendangkalan sistem drainase. Akibatnya, saat hujan deras daerah ini langganan banjir.(Putra)
Click here to preview your posts with PRO themes ››